Visi, Misi & Tujuan

Visi Program Studi

Menjadi pengembang  pendidikan vokasional di bidang keperawatan dengan keunggulan bidang Asuhan Keperawatan Keluarga yang dapat diterima di tingkat Propinsi Jawa Timur maupun Nasional pada tahun 2016”

 

Misi Program Studi

Program Studi DIII Keperawatan memiliki misi yang jelas, realistik terkait satu sama lain yang melibatkan dosen, mahasiswa, tenaga kependidikan, alumni dan masyarakat yaitu sebagai berikut:

  1. Menyelenggarakan pendidikan vokasional perawat dengan keunggulan bidang Keperawatan Keluarga.
  2. Menyiapkan Dosen berlatar belakang Kesehatan Masyarakat
  3. Metode Pembelajaran dengan Student Center Learning (SCL)
  4. Menyiapkan sarana pembelajaran di kelas maupun di Laboratorium khususnya bidang Asuhan Keperawatan Keluarga
  5. Menyelenggarakan penelitian keperawatan khususnya di bidang Asuhan Keperawatan Keluarga.
  6. Melakukan kegiatan pengabdian masyarakat khususnya bidang Keperawatan Keluarga.
  7. Melakukan kerjasama untuk meningkatkan pertumbuhan ilmu pengetahuan, teknologi dan keterampilan keperawatan dengan berbagai pihak atau lembaga-lembaga yang mendukung kinerja institusi